© Pabrik Travel Bag 2024
Memiliki bentuk yang cenderung kecil, imut, dan praktis untuk dibawa kemana-mana, mini backpack memang sangat sesuai dijadikan sebagai tas andalan untuk pelengkap penampilan. Selain sling bag, ransel mini ini juga cocok untuk orang yang memiliki kepribadian simple dan tidak ingin ribet. Ransel mini ini juga terbuat dari berbagai bahan mulai dari kulit hingga kanvas. Bagi Anda yang ingin menggunakan ransel mini dengan desain sesuai keinginan Anda bisa menghubungi pabrik travel bag.
Rp 70,000
Pilih Tag